Zidane Jelaskan Situasi Vinicius Junior
by November 30, 2019, No Comments
on
Liga Spanyol - Manajer Real Madrid, Zinedine Zidane membantah rumor kepergian Vinicius Junior dari Real Madrid pada bursa transfer musim dingin bulan Januari mendatang. Zidane menegaskan Vinicius masih bisa diandalkan dan akan mendapatkan kesempatan